NIGHTWISH, SUICIDAL TENDENCIES, LAMB OF GOD, DRAGONFORCE dan juga FIVE FINGER DEATH PUNCH adalah band-band terbaru yang diumumkan akan tampil di acara tahunan Graspop Metal Meeting yang edisi kali ini akan digelar dari tanggal 26 Juni hingga 28 Juni 2009 di daerah Dessel, Belgia.
Dan dengan demikian, sejauh ini band-band yang dikonfirmasi akan tampil antara lain:
ALL SHALL PERISH
ALL THAT REMAINS
ANTHRAX
AUGUST BURNS RED
BLACK STONE CHERRY
BLIND GUARDIAN
BUCKCHERRY
CHILDREN OF BODOM
DAGOBA
DEATH ANGEL
DEVILDRIVER
DISTURBED
DOWN
DRAGONFORCE
DREAM THEATER
DUFF MCKAGAN’S LOADED
EPICA
ETHS
EXODUS
FIREWIND
FIVE FINGER DEATH PUNCH
GOD FORBID
GOJIRA
HATEBREED
HEAVEN AND HELL
JON OLIVA’S PAIN
JOURNEY
KATAKLYSM
KEEP OF KALESSIN
KILLWITCH ENGAGE
KORN
LAAZ ROCKIT
LACUNA COIL
LAMB OF GOD
LEGION OF THE DAMNED
MARILYN MANSON
MASTODON
MONSTER MAGNET
MÖTLEY CRÜE
NEGURA BUNGET
NIGHTWISH
NO USE FOR A NAME
PAPA ROACH
PARKWAY DRIVE
PESTILENCE
SACRED REICH
SAMAEL
SCAR SYMMETRY
SICK OF IT ALL
SLIPKNOT
SOUFLY
SUICIDAL TENDENCIES
TAAKE
THE GATHERING
TRIVIUM
VOLBEAT
W.A.S.P.
WARBRINGER
WOLVES IN THE THRONE ROOM
Event tahun ini tetap penuh nuanasa metal selama tiga hari dan akan ada 70 band yang bakal manggung di empat pentas. Selain itu juga akan disediakan tempat berbelanja aksesoris serta beberapa pendukung lainnya.
Tahun lalu, event ini antara lain diramaikan oleh DEF LEPPARD, ICED EARTH, TESTAMENT, WHITESNAKE dan juga YNGWIE MALMSTEEN. Untuk informasi selengkapnya dapat mengunjungi graspop.com.
diambil dariberontakzine
No comments:
Post a Comment